Kamis, 20 Agustus 2015

MAN 1 GRESIK 20 Agustus 2015

Pada hari ini acara workshop pendampingan K - 13 untuk guru MAN Gresik memasuki hari ke 3. OSIS MAN 1 Gresik juga mengadakan serangkaian acara lomba dalam rangka menyambut kemerdekaan. Jika dua hari yang lalu mengadakan lomba Da'i, bola voly , futsal dan karaoke lagu islami, maka pada hari ini lombanya adanya B'CAK ( lomba membaca berita kocak ) dan tarik tambang untuk putra dan putri

 Peserta loma B'CAK ( Berita Kocak )

 Peserta Final lomba futsal


 Lomba tarik tambang

 Seleksi pengurus OSIS periode 2015-2016

Bpk Supandi Kabid Pendma Kanwil Kemenag Propinsi Jawa Timur memberikan materi " Kebijakan Implimentasi K-13 pada Madrasah di wilayah Kanwil Kemenag Jatim "

KEGIATAN RAMADHAN 1447 H / 2025 m

Jadwal Kegiatan Santri Kajian Kitab